Penulis merupakan mahasiswa program studi Statistika FMIPA Universitas Padjadjaran angkatan 2020. Lahir di Bandung pada 15 April 2002 dan telah menyelesaikan pendidikan menengah atas di SMAN 20 Bandung pada tahun 2020. Penulis aktif menjadi content creator animasi di youtube dengan subscriber saat ini mencapai 300 ribu lebih. Penulis juga aktif menjadi bagian Pusat Riset Kecerdasan Artifisial dan Big Data Unpad dengan membuat alat pendeteksi secara real time dalam klasifikasi rasa sakit pada wajah.