Dilahirkan di Boojonegoro. Penulis berkesembatan menimba ilmu farmasi sejak Sekolah Menengah Kejuruan Farmasi Sentosa Dharma Bojonegoro, kemudian melanjutkan Sarjana S1 Farmasi di Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro lulus tahun 2019, Gelar Magister diraih tahun 2022 di Universitas Setia Budi Surakarta. Sejak itu penulis menjadi dosen tetap di Program Studi Farmasi Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro.